Tips Trik Bermain COC untuk pemula

10.37 Unknown 0 Comments

Tips Trik Bermain COC untuk pemula | Hellowangga
Tips Trik Bermain COC untuk pemula | Hellowangga
Hellowangga - Tips Trik Bermain COC untuk pemula - Postingan kali ini saya akan membagi tips dan trik bermain coc untuk pemula. Buat kalian yang baru mengenal dan bermain coc, postingan kali ini bisa untuk paduan kalian supaya jago dan cepat naik TH. Semakin tinggi TH mu maka makin KEREN DIRIMU!! heehehehee.

Cara termudah buat kalian yang wajib dimengerti :
  • SIMPAN GEMS : Guna gems dalam coc itu banyak sekali, Salah satunya adalah untuk mempercepat upgrade desamu. Gems bisa didapatkan secara gratis ketika kita menyelesaikan setiap misi yang ada, tetapi itu sangat sulit didapatkan. Di awal game ini, kamu akan diberi dua builder secara gratis. Akan tetapi untuk mendapatkan builder ketiga itu tidaklah mudah, butuh 500 gems untuk mendapatkannya. Jadi, jangan gunakanGems yang sudah kamu dapatkan untuk mempersingkat waktu pembuatan bangunan kamu. Gunakan Gems yang kamu miliki untuk membeli builder atau pekerja. Karena dengan banyak pekerja kita bisa membuat bangunan lebih banyak.
  • MENYERANG : Jika troop/pasukan anda sudah ready, jangan ragu-ragu untuk menyerang lawan. karena dengan menyerang anda akan bisa mendapatkan gold dan elixr yang berguna untuk mengembangkan desa anda nantinya. Usahakan dalam memilih lawan,  pilihlah lawan yang memiliki gold dan elixr yang banyak.  Gold Mine dan Collector yang kamu miliki agar Gold dan Elixr yang didapatkan bisa tertampung semuanya. Mengingat menyerang adalah hal yang penting di Clash of Clans pastikan Elixr yang kamu dapatkan selalu dihabiskan untuk melakukan research di Laboratory. Dengan melakukanresearch maka kamu akan membuahkan pasukan-pasukan handal yang akan mempermudahmu mengobrak-abrik markas musuh dan mencuri resource mereka. Kalau storage-mu sudah penuh maka kamu akan lebih mudah meng-upgrade ini dan itu sesuai keinginanmu.
  • SELESAIKAN ACHIEVEMENTS : Selesaikan Achievement yang ada, setiap anda menyelesaikan achievement yang ada. Anda akan diberi hadiah berupa XP dan GEMS.
  • BERGABUNG DENGAN CLAN : Bergabung lah dengan clan temanmu. Dengan kamu bergabung didalam clan maka ada kemungkinan kamu bisa mengikuti war. 






0 komentar: